Optimalisasi Penambahan Odorant pada Gas Mengunakan Metode Time Series di PT. XYZ

Isna R Kanyoma, Oksil Venriza, Kushariyadi Kushariyadi

Sari


Gas alam merupakan sumber energi yang dihasilkan dari fosil tanaman, hewan dan mikroorganisme, bahan bakar tidak berwarna, tidak berodor dan tidak beracun. Odorant merupakan zat kimia yang di tambahkan ke gas alam untuk memberikan bau yang kuat dan khas, tetapi penambahannya masih belum teroptimalkan. Syarat odorant yang digunakan harus memiliki spesifikasi gas alam yang berodor. Dimana aturan pemakaian odorant yang benar pada PT. XYZ sebesar 3 mg/m3, tetapi odorant PT ini memakai odorant sebesar kira-kira 4 - 6 mg/m3 yang mana masih berdasarkan stroke atau waktu. Hasil penilitian ini dapat di optimasi efisiensi odorant pada gas dengan menggunakan metode time series. Dari perhitungan yang di dapatkan rata-rata pemakaian odorant selama 3 bulan sebesar 1,13 mg/m3 sedangkan untuk perhitungan yang di dapatkan dari rata-rata pemakaian odorant selama 3 bulan pada PT YZ sebesar 2,26206E-05 mg/m3 dari hasil kedua hasil perhitungan di atas di hitunglah nilai efisiensi odorant pada gas di dapatkan nilai efisiensi nya sebesar 0,14125 mg/m3 atau 1,41 cc yang mana berdasarkan peritungan efisiensi dari pemakaian ketetapan odoran tersebut untuk pemakaian nilai yang efesien ialah 1,41 cc per stroke yang setara dengan 4.7%. Adapun faktor efisiensi odorant meliputi odorant yang di gunakan, konsentrasi odorant ,suhu, tekanan dan faktor lingkungan lainnya.

Kata Kunci


gas alam, odorant, time series, efisiensi, konsentrasi

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Eko. H., Yayun. A., Lisna. R., Annisa. C., dan Endi. S., 2020, 'Optimalisasi Metode Aktivasi Adsorben Karbon Aktif dengan Sulfur, Tembaga, Sulfi da, dan Seng Klorida Serta Uji Kapasitas Adsorpsi dengan Variasi Kondisi Saturasi Gas Alam'. Lembaran Publikasi Minyak dan Gas Bumi, Vol. 54. No. 3, hal. 169 – 178.

https://journal.lemigas.esdm.go.id/index.php/LPMGB

Oksil. V., 2023, 'Studi Penerapan Polimer Dalam Menurunkan Sifat Kekentalan Pada Minyak Mentah Type Berat', Journal Innovasi Teknik Kimia Unwamas, Vol. 8, No.2, April 2023, Hal 11-15.

https://publikasiilmiah.unwahas.ac.id/index.php/inteka/issue/view/422

M. Mufarrid A. S., dan Eko W. P., 2019, ‘Shale Gas Development Strategy in the Lahat Formation’, Lembaran Publikasi Minyak dan Gas Bumi, Vol. 53, No. 3, Hal. 3-5.

https://journal.lemigas.esdm.go.id/index.php/LPMGB

Ineke. A. R. U., (2018). ‘Evaluasi kinerja Weathering Test Apparatus untuk Analisis Liquified Petroleum Gas (LPG) sesuai metode ASTM D -1837’, Proceding Fractionation plant sei.

Dyta. S. M., 2021, ' Proses Pencairan Gas Alam (LNG) Sebagai Sumber Energi (Liquefied Natural Gas (LNG) As An Energy Source', Researchgate Publikasi, Universitas Negeri Semarang, pp. 1-11.

https://www.researchgate.net/publication/350874914_Review

Syed. M. G. M., (2019). ‘Kajian kelayakan dan pengembangan pengetahuan,teknologi, dan alat pemantauan odorant gas alam’. Handbook, Pertamina Perusahaan Negara, Edisi 1.

Agung. N., Edi. P. U., dan Elvina. D. I., (2017)., ‘Studi Hubungan Aktivitas Struktur Terhadap Penentuan Karakteristik Aroma Senyawa melalui Pengujian Molecular Docking’. Vol. 2, NO.1, pp. 10-19.

https://ijeo.ub.ac.id/index.php/ijeo/article/view/22

Muslikhin. H., Danang. T. H., Muhammad. M. A., Sutijan., (2020), ' Studi Penambahan Etilena Glikol dalam Menghambat Pembentukan Metana Hidrat pada Proses Pemurnian Gas Alam’, Jurnal Rekayasa Proses, Vol. 14, No. 2, pp. 198-212

https://jurnal.ugm.ac.id/jrekpros/article/view/59871/30267

Alessandro. N., Franziska. H., Patrick. M., Ruiming. H., Johanna. K., Jörg. S., Alessandro. M., Andreas. D., Thomas. H., Dietmar. K., Antonella. D., (2023), ' Modeling the Orthosteric Binding Site of the G Protein-Coupled Odorant Receptor OR5K1, J. Chem Inf Model,Vol. 63, No. 7 pp. 2014-2029.

https://pubmed.ncbi.nlm.nih.gov/36696962/

Dananto. A. N., Rendy. P. S., Gede. W., (2014), ' Cost Effective pada Sistem Regasifikasi Liquefied Natural Gas (LNG) di Indonesia’, Jurnal Teknik Pomits ,Vol. 3, No. 1, pp. 2337-3539.

https://media.neliti.com/media/publications/158536




DOI: https://doi.org/10.29017/LPMGB.57.2.1584